Postingan

Perintah # tar -xzvf pada console terminal IPCop digunakan untuk?

Gambar
Fungsi tar -zxvf pada IPCop linux Command tar pada linux berfungsi untuk mengekstrak atau membuat archive dengan format .tar.gz dan command tar menyediakan fungsi tambahan agar user dapat mengekstrak archive .tar.gz pada output folder yang diinginkan atau hal lainnya. Untuk mengesktrak archive .tar.gz, dengan cara menulis command tar -zxvf. Berikut definisi lengkap untuk masing-masing command: z = unzip atau ekstrak x = esktrak file dari archive yang di inginkan v = berarti mencetak nama file secara rinci. f = nama file Source: http://esamf20.blogspot.com/2016/02/fungsi-tar-zxvf-pada-ipcop-linux.html

Apa fungsi Load Balancing pada LAN?

Gambar
Fungsi Load Balancing pada LAN Fungsi load balancing pada LAN adalah Untuk mendistribusikan beban trafik pada dua atau lebih jalur koneksi secara seimbang, agar trafik berjalan dengan optimal. Source: http://www.about.muhammadibnu18.web.id/2016/09/fungsi-load-balancing-pada-lan.html

Bagaimana speisifkasi minimal hardware IPCop?

Gambar
Spesifikasi minimal hardware IPCop Spesifikasi minim untuk menginstal hardware IPCop adalah Cpu Pentium 2/3 dengan memori minimal 64mb bisa lebih HDD minimal 8GB 2 buah lan Card yang drivernya mendukung IPCop. Source: http://www.about.muhammadibnu18.web.id/2016/09/spesifikasi-minimal-hardware-ipcop.html

Apa fungsi dan fitur addons Layer7 Filter pada IPCop?

Gambar
Fungsi dan fitur addons Layer7 Filter pada IPCop Fungsi dan fitur addons Layer7 Filter pada IPCop adalah Untuk mengidentifikasi rekan-rekan program, yang menguunakan nomor port yang tak terduga. Source: http://www.about.muhammadibnu18.web.id/2016/09/fungsi-dan-fitur-addons-layer7-filter.html

Apa fungsi dan fitur addons QoS pada IPCop?

Gambar
Fungsi dan fitur addons QoS pada IPCop   Fungsi dan fitur addons QoS pada IPCop adalah QoS merupakan cara yang efisien untuk berbagi bandwidth internet pada jaringan komputer dengan kualitas yang dijanjikan layanan internet. Tanpa QoS, semua komputer dan perangkat di jaringan akan bersaing dengan satu sama lain untuk mendapatkan bandwidth internet dan beberapa aplikasi yang memerlukan jaminan bandwidth (seperti video streaming dan jaringan telepon) akan terpengaruh, karena itu hasil tidak menyenangkan yang akan terjadi, seperti gangguan transfer video / audio.  Source: http://blog.duniapopuler.com/2016/09/fungsi-dan-fitur-addons-qos-pada-ipcop.html

Apa fungsi dan fitur addons Block Out Trafic (BOT) pada IPCop?

Fungsi dan fitur addons Block Out Trafic (BOT) pada IPCop Sebuah addon untuk IPCop v1.4.x. BOT akan memblokir seluruh lalu lintas yang diperbolehkan dalam instalasi IPCop normal. Misalnya Green -> Red diblokir setelah instalasi BOT. Peraturan harus diciptakan untuk memungkinkan lalu lintas, yang berarti (keras) bekerja tetapi pengaruh yang lebih memungkinkan untuk lalu lintas ke dan melalui firewall anda. Source: http://mochammad-hatta.blogspot.com/2016/02/fungsi-dan-fitur-addons-block-out.html

Apa fungsi dan fitur addons URL Filter pada IPCop?

Gambar
Addons URL Filter pada IPCop Adalah   kemampuan untuk mem-blok akses ke situs-situs tertentu dengan berbagai kategori seperti situs porno, judi online, situs-situs yang mengandung konten berbahaya seperti virus dan phising, serta situs-situs lain yang ingin kita blok. Intinya semua situs bisa kita blok melalui IPCop. Serta banyak lagi kemampuan-kemampuan IPCop dalam rangka memanage jaringan lokal kita. Source: http://myblognewday.blogspot.com/2016/09/fungsi-dan-fitur-addons-url-filter-pada.html